Selasa, 03 Oktober 2023, Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kota Banjarmasin gelar Bimbingan Teknis Implementasi Pengawasan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko (LKPM).
Bertempat di Hotel Aria Barito Kota Banjarmasin, kegiatan ini dihadiri oleh pengusahan di Kota Banjarmasin dan acara dibuka oleh Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kota Banjarmasin, Ari Yani, SH., MA.